Tips dan Trik Blogger

Fitur Baru Pada Postingan Blog (Add Location)

Sebenernya saya tadinya gak ada niat memposting artikel ini, berhubung ada yang aneh saat saya posting artikel terberu eh ternyata ada fitur baru yang blogger tambahkan pada fasilitas Postingnya: yaitu Location yang tepatnya berada di samping label di bawah kotak postingan kita.
Silahkan  cek di blog anda, Caranya Login di Blogger, kemudian Pilih New Post pada Dashboard blog. Silahkan Perhatikan Gambar di samping, dan perhatikan gambar yang di beri kotak hitam, itulah fitur baru yang di tambahkan pada blogger di bagian postingan kita.

Pengaturan:
Pada saat pertama kali tidak ada apa-apa jadi mungkin tidak terlihat adanya fitur tersebut, di sana hanya ada link bertuliskan [add location/tambakan lokasi] Silahkan klik kemudian akan di tampilkan Popup kecil berukuran sekitar 250 x 250 pixel seperti Google Map.

Silahkan gunakan mouse untuk menggeser map menuju lokasi yang diinginkan, Klik tombol + (plus) untuk memperbesar maps dan - (min) untuk memperkecil tampilan. fiturnya sama persis seperti google Maps. Supaya lebih cepat silahkan masukan kayword kota anda misalnya:

Cikarang, Indonesia. kemudian klik tombol search. nanti akan di tampilkan tanda pada lokasi kita.
10 Komentar untuk "Fitur Baru Pada Postingan Blog (Add Location)"

oh, thx bang infonya.

btw, itu aturnya cukup sekali apa berulang kali?

makasih informasinya akan di test ..........^_^

thanks for information

hahahaa... lokasi gw pelosokkk ada gak masss

wah fitur baru..baru tau saya mas..:)

Ya ya ya... Memang udah banyak blog yang posting artikel kaya gini... Tapi bagus info nya ^_^

baru tau nih mas... thx yah info nya...

Mantap gan...lanjutkan...
Salam kenal aja

Terima Kasih telah Mengunjungi Blog ini dan Silahkan tinggalkan Komentar Anda...

Back To Top